Visi
Pada tahun 2020, UPT TIK Universitas Tanjungpura sudah menjadi pusat pengembangan, pengelolaan, dan pemberi layanan teknologi informasi dan komunikasi yang terkemuka di Kalimantan Barat.
Misi
- Meningkatkan pengembangan dan pelayanan teknologi informasi dan komunikasi bagi civitas akademika Universitas Tanjungpura.
- Meningkatkan pendayagunaan teknologi informasi dan komunikasi dalam rangka meningkatkan kualitas pembelajaran, kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat di Universitas Tanjungpura.
- Meningkatkan pengembangan dan pendayagunaan teknologi informasi dan komunikasi dalam manajemen Universitas Tanjungpura.
- Meningkatkan budaya teknologi informasi dan komunikasi yang kondusif dan dinamis di lingkungan Universitas Tanjungpura.
- Memberikan sumbangsih terhadap kemajuan teknologi informasi dan komunikasi di Kalimantan Barat
Tujuan
Melaksanakan tugas pengembangan, pengelolaan, dan pemberian layanan teknologi informasi dan komunikasi serta pengelolaan sistem informasi.